Mushola Al-Marjuki Kini Kokoh Kembali Akibat Gempa

Mushola Al Marjuki

Sinergipuspita.com – Mushola Al-Marjuki, Cianjur telah dibangun kembali sebagai bentuk kepedulian Sinergi Puspita terhadap sesama dan dakwah Islam, bersama dengan lembaga kemanusiaan lainnya bersinergi untuk pembangunan ini.   Gempa yang mengguncang Cianjur pada bulan November 2022 lalu, tidak hanya merusak rumah warga tetapi juga tempat peribadatan. Mushola Al-Marjuki yang berlokasi di Kampung Babakan Baru, Desa […]